KUMPULAN SOAL USM STAN DAN TIPS MASUK STAN

SELAMAT DATANG DI BLOG KUMPULAN SOAL STAN, BLOG INI BERISI INFORMASI SOAL STAN, INFORMASI SEKOLAH DI STAN DAN TIPS TRIK MENGERJAKAN SOAL USM STAN TAHUN 2016
Senin, 01 Agustus 2016

Sukses Menjawab Tes Bahasa Inggris Soal USM STAN

Sukses Menjawab TBI Soal USM STAN
Sukses TBI STAN
Soal STAN dibagi menjadi soal materi TPA (Tes Potensi Akademik) dan TBI (Tes Bahasa Inggris). Sejumlah peserta USM STAM biasanya fokus berlatih soal TPA. Sehingga tidak sedikit yang lolos dari nilai mati TPA, namun gagal mencapai nilai mati TBI. Bahkan banyak pula yang mendapat skor tinggi pada nilai tes TPA, tetapi miris untuk tes TBI.
Perlu diketahui, untuk bisa lolos USM STAN peserta memang harus lolos nilai mati. Akan tetapi, lolos nilai mati saja belum cukup. Peserta juga harus bisa memperoleh nilai semaksimal mungkin. Hal ini lantaran terdapat banyak pesaing yang bisa jadi juga lolos nilai mati. Karena itu, Anda mesti memasang target setinggi mungkin. Berikut tips sukses menjawab TBI:
·                     Mengerakan latihan soal PKN STAN.
·                     Mencari dan mempelajari materi TBI USM STAN.
·                     Mencoba mengerjakan lagi soal latihan sembari mengulang materi alias mengerjakan soal secara open book.
·                     Mengulangi mengerjakan paket soal tes masuk STAN tanpa membuka buku.
·                     Mengerjakan soal latihan lagi dan kali ini dengan waktu tes yang sebenarnya yakni 50 menit seperti saat mengikuti Try Out.
·                     Kerjakan soal-soal yang dianggap mudah lebih dulu.
·                     Dalam TBI USM STAN biasanya ada 3 bacaan, beberapa pertanyaan yang sering ditanyakan terkait judul yang pas, tema, kalimat utama, isi paragraf, kata ganti, antonim, dan sinonim. Agar sukses mengerjakan cepat pilih soal kata ganti, antonim, dan sinonim lebih dulu.
·                     Hindari terlalu memikirkan arti bacaan dalam TBI soal USM STAN.
Sukseskan USM PKN STAN 2017 dengan Buku USM PKN STAN 2017
Hubungi Admin 085729006098

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Sukses Menjawab Tes Bahasa Inggris Soal USM STAN

0 komentar:

Posting Komentar